Decking untuk Lantai Outdoor Semakin Nyaman
Menikmati bersantai di luar rumah memerlukan tempat yang nyaman. Terlindung dari sinar matahari dan permukaan tanah yang bergelombang juga becek saat hujan. Oleh karena itu, untuk Anda yang menginginkan lantai yang nyaman di luar rumah, saat ini tersedia bahan penutup lantai atau disebut juga decking.
Bahan penutup lantai ruangan terbuka atau di luar ruangan (outdoor) untuk decking biasanya menggunakan material kayu. Lantai kayu yang dipasang di luar ruangan tersebut didesain tidak mudah licin dan bisa ditempatkan di tepi kolam renang ataupun kamar mandi.
Jati Mulya, Produsen Decking untuk Kebutuhan Anda
Karena penggunaannya pada luar ruangan, bahan kayu yang digunakan pada decking harus tahan cuaca dan bertekstur keras, tidak mudah lapuk, melintir, serta tahan cuaca ekstrim baik panas dan dingin. Oleh karena itu Jati Mulya menawarkan decking menggunakan material kayu bengkirai yang terkenal awet dan mampu bertahan pada cuaca panas dan hujan.
Dapatkan sekarang juga decking untuk kebutuhan Anda di Jati Mulya Malang.